PEMASANGAN AUTOMATIC WEATHER STATION (AWS) DAVIS DI LOKASI PERTAMBANGAN UNTUK PT KALIMANTAN SURYA KENCANA
Salah satu bidang yang membutuhkan alat ukur cuaca atau Weather Station adalah lokasi pertambangan. Pertambahan adalah industry yang berhubungan dengan penggalian dan area luas terbuka sehingga kegiatan pertambangan sangat bergantung pada keadaan cuaca dan musim di lokasi penambangan. Cuaca dapat...